SATU SISWA SMP NEGERI 1 TABANAN LOLOS OSN KE TINGKAT NASIONAL
DISDIK NEWS, SMP Negeri 1 Tabanan kembali mengharumkan nama Tabanan setelah satu orang siswanya berhasil lolos dalam seleksi Olimpiade Sains Nasional (OSN) bidang IPS di Tingkat Provinsi Bali. Siswa bernama…